Kamis, 13 Maret 2025

Bidadari itu: "Perempuan Shaleh"

Baca Juga

"Benarkah hadis yang mengatakan bahwa kebanyakan penghuni neraka itu perempuan?" tanya seorang murid kepada Imam Ja'far. Fakih besar abad kedua hijrah itu tersenyum. "Tidakkah anda membaca ayat Al-Qur'an – Sesungguhnya Kami menciptakan mereka sebenar-benarnya ; Kami jadikan mereka gadis-gadis perawan, penuh cinta dan berusia sebaya (QS 56:36-37) -. Ayat ini berkenaan dengan para bidadari, yang Allah ciptakan dari perempuan yang saleh. Di surga lebih banyak bidadari daripada laki-laki mukmin." Secara tidak langsung, Imam Ja'far menunjukkan bahwa hadis itu tidak benar, bahwa kebanyakan penghuni surga justru perempuan.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Terbaru

Buka Puasa Bersama Ibu Shinta Nuriyah: Merajut Persaudaraan di Tengah Keberagaman

Oleh: Zaenal Abidin Cirebon, 4 Maret 2024 – Aula Gereja Kristen Immanuel Jemaat Saron Kota Cirebon menjadi saksi sebuah momen...

Populer

Artikel Lainnya