Selasa, 26 November 2024

Sayyidah Sukainah Orang Pertama Melakukan Perjanjian Pra Nikah

0
Oleh: Dr. KH. Husein Muhammad Sayyidah Sukainah. Orang Jawa menyebutnya Siti Sukainah. Ia adalah seorang perempuan cantik jelita, cerdas, berani, pintar, rendah hati dan seorang...

Kisah Imam Syafi`i dan Sang Guru Sayidah Nafisah

0
Oleh: Dr. KH. Husein Muhammad Imam Syafi’i, lahir di Gaza, Palestina, tahun 150 H/767 M. Namanya amat popular di dunia Islam sebagai salah satu pendiri...

Ramadhan Madrasah Spiritual

0
Oleh: Dr. KH Husein Muhammad Ramadhan kembali hadir. Dunia muslim menyambutnya dengan riang. Selama sebulan mereka akan berpuasa. Tuhan menawarkan pahala tak terbatas bagi siapa...

Kita Semakin Membutuhkan Cinta

0
Oleh: Dr. (Hc) KH. Husein Muhammad Suatu hari, di hadapan para santri dan para mahasiswa sebuah perguruan tinggi, di Cirebon, aku pernah mengatakan : “Kemarahan,...

Agama Menolak Kekerasan

0
Oleh: KH. Husein Muhammad Saya yakin Islam dan semua agama serta seluruh pandangan kemanusiaan Universal, hadir dan tampil untuk membebaskan manusia. Dari penderitaan, penindasan dan...

Mereguk Mata Air Kebijaksanaan Gus Mus

0
Oleh: KH Husein Muhammad Hari ini saya berbahagia dan bersyukur ke hadirat Allah Swt. Seorang sahabat, Imam Muhtar, mengirimi naskah buku berisi rekaman pikiran-pikiran salah...

Al Qur`an Menuntut Kita untuk Selalu Berfikir Agar Tak Tergerus Zaman

0
Oleh: KH. Husein Muhammad Jika kita tidak mau berpikir, memikirkan atau bahkan anti intelektualisme, maka kita harus menerima ketertinggalan dan keterpurukan nasib kita. Kita akan...

Ekslusivisme Vs Inklusivisme: Belajar Terbuka Atas Pandangan Yang Lain

0
  Jika ucapan itu masuk akal dan didukung oleh argumen yang rasional serta tidak bertentangan dengan al-Qur'an dan hadits Nabi, maka mengapa patut dibuang dan...

Asma Murabit dan Perjuangan Menuntut Keadilan Perempuan

0
Oleh: KH Husein Muhammad Asma Murabit, perempuan kelahiran Rabat, Maroko, 1959 M.  Ia satu dari sekian puluh aktifis dan intelektual perempuan terkemuka dunia saat ini....

Membela Allah dengan Membela Hamba-Nya yang Dizalimi

0
Oleh: KH. Husein Muhammad Masih soal membela Allah. Bagaimana membela Dia? Apanya yang dibela?. Di mana Dia?. Begitu pertanyaan teman bertubi-tubi. Aku menjawab singkat saja....