Al-Qur’an Berpihak Pada Kaum Lemah (Mustadh’afin)
Dalam kenyataan hidup sehari-hari, tidak dapat dipungkiri bahwa ada orang kuat dan ada orang lemah, ada yang kaya dan ada yang miskin. Ada...
Ramadhan Akan Pamit
Ramadan sebentar lagi pergi. Hari-hari indah itu tinggal sedikit. Eksistensi kita akan ditentukan pada hari-hari terakhir (Innama al-Amaal bi al-Khawatim). Tinggalkanlah ia dengan kenangan...
Mengenal Tradisi Panjang Jimat di Cirebon
Menurut Usman ( 2004: 205), prosesi adat "Panjang Jimat" adalah refleksi dari proses kelahiran Nabi Muhammad SAW dan merupakan acara puncak dari serangkaian kegiatan...
Pesan-Tren Damai di Cirebon, Belajar Toleransi dari Gereja hingga Wihara
Melalui Pesan-Tren Damai, anak muda di Cirebon menyemai perdamaian yang diperoleh dari masjid, pura, gereja, hingga wihara.
Oleh: ABDULLAH FIKRI ASHRI
Sejumlah anak muda berkeliling aneka...
PERNYATAAN SIKAP: Jaringan Kongres Ulama Perempuan Indonesia Mendorong Pelaksanaan Risalah Islam Rahmatan Lil Alamin...
PERNYATAAN SIKAP JARINGAN KONGRES ULAMA PEREMPUAN INDONESIA
MENDORONG PELAKSANAAN RISALAH ISLAM RAHMATAN LIL ALAMIN DI AFGHANISTAN
Bismillahirrahmanirrahim
Menyikapi perkembangan akhir-akhir ini di Afganistan, dengan memohon pertolongan...
POTRET PKL KOTA CIREBON
Semua orang tersedot ke kota mengadu nasib. Tidak punya pi-lihan. Tersisih, ditengah program-program pembangunan yang tidak memihak. Dan terpaksa mengambil sudut-sudut dan trotoar...
PERS RILIS: HASIL KONGRES ULAMA PEREMPUAN II
HASIL KONGRES ULAMA PEREMPUAN II
24-26 November 2022 di Pondok Pesantren Hasyim Asy’ari, Bangsri, Jepara, Jawa Tengah
Bismillahirrahmanirrahim
Kongres Ulama Perempuan Indonesia (KUPI) merupakan forum musyawarah...
Landasan Ulama Perempuan
Ulama Perempuan adalah kata majemuk. Terdiri dari dua kata: “ulama” dan “perempuan”. Kata “ulama” sudah disebutkan dalam al-Qur’an dan beberapa teks Hadis. Secara bahasa,...
Nasionalisme Ahmadiyah
Puisi serupa juga ditulis oleh penyair lain dengan judul “Pita Hitam dalam Karangan Bunga”. Kalau tidak salah ingat bait-bait puisi adalah sebagai berikut:...
Mengenalkan Sistem Sosial pada Anak: Melatih Perspektif Sejak Dini
Oleh: Muhammad Imadudin Nasution
Masih terdapat manusia Indonesia yang memandang profesi atau pekerjaan tertentu lebih baik daripada profesi atau pekerjaannya sendiri. Sebagian mereka melihat profesi...